Updating Results

PLN

  • 1,000 - 50,000 employees

Rekrutmen S1 Diaspora Fresh Graduate null

Seluruh Wilayah Indonesia

Opportunity Expired

Manfaatkan kesempatan emas untuk mengikuti rekrutmen Diaspora Fresh Graduate pada perusahaan listrik BUMN terbesar di Indonesia

Opportunity details

Opportunity Type
Graduate Job

Application dates

Minimum requirements

Accepting International Applications
No
Qualifications Accepted
B
Accounting, Commerce & Finance
Business Administration & Management
Marketing, Advertising & Public Relations
Transport, Logistics & Procurement
E
Electrical & Electronic Engineering
Manufacturing Engineering
Mechanical Engineering
Mining Engineering
Renewable Energy Engineering
I
Computer Science (all other)
Computer Systems and Networks
Data Science

Hiring criteria

Entry Pathway

See details

Working rights

Indonesia

  • Indonesian Citizen
  • Indonesian Permanent Resident
Read more

Tentang PLN

PLN merupakan perusahaan listrik milik negara (BUMN). PLN menjadi salah satu BUMN dengan aset terbesar yang ada di Indonesia.

Yang akan kamu lakukan

Lowongan PLN Rekrutmen S1 Diaspora Fresh Graduate ini ditujukan bagi kandidat terbaik lulusan S1 dari perguruan tinggi luar negeri. Program rekrutmen ini merupakan angkatan ke-82.

Training & pengembangan diri

PLN merupakan BUMN yang memiliki sistem perekrutan sumber daya manuasia yang terstruktur. Seperti yang terlihat dari video tersebut, kandidat atau calon pegawai nantinya akan mengikuti kegiatan prajabatan dengan durasi waktu tertentu. Kamu akan mengikuti serangkaian pelatihan dan pengenalan sistem kerja perusahaan. Pelatihan tersebut meliputi in class training dan on the job training.

Benefit

PLN merupakan salah satu perusahaan yang banyak diminati karena terkenal memiliki kepedulian yang sangat baik terhadap kesejahteraan karyawannya. Di luar gaji pokok, karyawan akan mendapatkan beberapa benefit seperti BPJS Ketenagakerjaan dan BPJS Kesehatan, bonus tahunan, bonus kinerja, THR, dan JHT.

Jenjang karir

Narasumber yang merupakan karyawan PLN menyebutkan bahwa perusahaan memiliki jenjang karir yang sangat baik. Untuk lulusan sarjana bisa naik menjadi supervisor dalam kurun waktu 2 tahun. Sementara itu, seorang supervisor bisa naik menjadi manager dalam waktu 4 tahun. Kenaikan jabatan di PLN sangat bergantung pada inovasi, performa, dan unit penempatan.

Work-life balance

PLN merupakan salah satu perusahaan incaran pencari kerja karena memiliki ulasan yang bagus salah satunya dalam segi kesejahteraan dan kebahagiaan karyawan. Rating work-life balance PLN pada situs Glassdoor yaitu 3.9 dari 5 bintang penilaian. Penerapan jam kerjanya ada yang menggunakan jam kantor pada umumnya dan juga shift bergantung pada lokasi penempatan. Selain itu, perusahaan juga memiliki agenda employee engagement guna meningkatkan semangat kerja dan hubungan antar karyawan.

Kultur kerja

Berdasarkan ulasan karyawan, dapat disimpulkan bahwa PLN merupakan pilihan yang tepat bagi Fresh Graduate dalam memulai karir karena perusahaan memiliki kultur kerja yang positif. Selain itu, karyawan di PLN sangat kolaboratif, suportif dan nyaman untuk diajak berdiskusi maupun berkomunikasi. 

Tentang kamu

Untuk melamar program rekrutmen Diaspora Fresh Graduate S1 di PLN, kamu perlu memenuhi kualifikasi dasar berikut:

  • Lulusan S1/DIV
  • Minimal IPK 3
  • Program Studi Administrasi Bisnis, Data Science, Elektronika dan Instrumentasi, Manajemen, Manajemen Bisnis, Manajemen Keuangan, Manajemen Pemasaran, Manajemen Proyek, Supply Chain Management, Teknik Bioenergi, Teknik Elektro, Teknik Industri, Teknik Informatika, Teknik Mesin, Teknik Pertambangan
  • Lulusan Perguruan Tinggi Luar Negeri
  • Batas usia maksimal 27 tahun (Kelahiran maksimal 1996)
  • Lokasi tes administrasi di Jakarta Pusat

Selain itu, untuk persiapan pendaftaran online, kamu wajib menyiapkan berkas dalam bentuk soft copy untuk diupload. Berikut adalah dokumennya:

  • KTP
  • Ijazah S1 untuk jenjang pendidikan S1/Surat Keterangan Lulus
  • Transkrip Akademik
  • Akta Kelahiran
  • Kartu Keluarga (KK)
  • Surat keterangan belum menikah (bagi yang belum menikah) atau Buku Nikah/Akta Nikah (bagi yang sudah menikah)
  • Sertifikasi kemampuan Bahasa Inggris

Cara melamar

Untuk saat ini iklan masih ditutup. Silahkan klik "Pre-register" agar tim Prosple bisa menginformasikan kepada kamu jika lowongan telah dibuka kembali jadi kamu bisa melamar lebih awal.

Hiring criteria

You should have or be completing the following to apply for this opportunity.

Entry Pathway
Degree or Certificate
Minimum Level of Study
Bachelor or higher
Minimum Grade
  • 3 GPA (4 point)
Study Field
B
Accounting, Commerce & Finance
Business Administration & Management
Marketing, Advertising & Public Relations
Transport, Logistics & Procurement
E
Electrical & Electronic Engineering
Manufacturing Engineering
Mechanical Engineering
Mining Engineering
Renewable Energy Engineering
I
Computer Science (all other)
Computer Systems and Networks
Data Science

Work rights

The opportunity is available to applicants in any of the following categories.

country
eligibility

Indonesia

Indonesia

Indonesian Citizen

Indonesian Permanent Resident


Graduate Success Stories


  • Graduate stories
"Jenjang karir di PLN bisa dibilang cukup cepat, semakin banyak kita ikut karya inovasi dan kinerja kita bagus pasti cepat naik posisinya."

Arief Adi Nugroho